MySpace Layouts
MySpaceLayouts

Rabu, 28 April 2010

Tugas

  1. Tuliskan langkah-langkahnya kalau anda mau mencari informasi di internet tentang suatu topik?
  2. Tuliskan alamat situs sekolah dan jurusanmu? jelaskan apa yang bisa kamu peroleh dari situs tersebut!
  3. Untuk melakukan pendeteksian ulang driver secara otomatis dengan windows melalui apa? Bagaimana langkahnya….?
  4. Sebutkan kemungkinan kerusakan yang terjadi pada Mouse? Bagaimana langkah memperbaikinya!
  5. Sebutkan kemungkinan kerusakan yang terjadi pada Keyboard? Bagaimana langkah memperbaikinya!
Jawab:
jawaban:
1 masuk d mozilla firefox , masukkan judul topik di firefox start ,lalu tekan search
2. alamat situs sekolah http://smkpgri1ngawi.sch.id
alamat situs jurusan http://tkj.smkpgri1ngawi.sch.id
3 melalui driver magician lite yaitu sebuah aplikasi gratis untuk mencari & memback up driver-driver
4.- kerusakan mouse ;Mouse merupakan periferal paling rawan terhadap debu, terutama mouse yang masih menggunakan bola. Mouse bersentuhan langsung dengan alas (mousepad) dimana alas tersebut merupakan sumber debu. Jika debu telah banyak yang menempel pada mouse, maka gerakan bola tidak normal, dapat dilihat dari gerak kursor yang meloncat – loncat ataupun dirasa sangat lambat. Hal ini akan membuat mouse sulit diarahkan.
- memperbaiki mouse ;

Prosedur pembersihan pada mouse

· Gunakan lap dan cairan pembersih kotoran atau debu yang menempel pada bola maupun poros pada mouse.

· Cairan pembersih digunakan jika kotoran atau debu yang menempel pada bola atau poros susah dihilangkan.

Langkah – langkah melakukan perbaikan mouse

Mouse

Ada beberapa kerusakan yang sering terjadi pada mouse yaitu :

1. Mouse tidak terdeteksi oleh PC

Masalah yang sering terjadi pada mouse adalah mouse tidak dikenal oleh komputer. Pada saat proses booting, komputer memunculkan pesan bahwa windows tidak mendeteksi adanya mouse yang terhubung dengan komputer. Pesan kesalahan tersebut adalah seperti gambar 9 berikut ini :

· Cairan pembersih digunakan jika kotoran atau debu yang menempel pada bola atau poros susah dihilangkan.

Langkah – langkah melakukan perbaikan mouse

Mouse

Ada beberapa kerusakan yang sering terjadi pada mouse yaitu :

1. Mouse tidak terdeteksi oleh PC

Masalah yang sering terjadi pada mouse adalah mouse tidak dikenal oleh komputer. Pada saat proses booting, komputer memunculkan pesan bahwa windows tidak mendeteksi adanya mouse yang terhubung dengan komputer. Pesan kesalahan tersebut adalah seperti gambar 9 berikut ini :

Analisa pertama sehubungan dengan pesan tersebut adalah kabel mouse tidak terhubung dengan baik. Untuk melakukan perbaikan prosedur yang dilakukan:

· Matikan komputer. Cek apakah kabel mouse telah terpasang dengan benar. Jika perlu lepas dan pasangkan kembali mouse tersebut untuk meyakinkan koneksinya.

5. keyboard

Debu dan kotoran dapat masuk ke dalam keyboard melalui sela-sela tombol pada keyboard. Debu dan kotoran akan menumpuk menjadi banyak dan mengeras sehingga akan mengganggu kenyamanan dalam menekan tombol atau tombol keyboard akan menjadi keras. Selain debu dan kotoran padat, kotoran jenis cair juga sangat sering terjadi. Minuman yang tumpah merupakan penyebab yang sering terjadi yang membuat keyboard macet, tombol seperti terpencet terus, dan juga dapat terjadi hubung pendek yang dapat mengakibatkan keyboard tak dapat dipakai kembali, dan yang paling parah menyebabkan port PS/2 pada motherboard rusak.

Keyboard

Ada beberapa kerusakan yang kemungkinan terjadi pada keyboard yaitu :

(1) Keyboard tidak terdeteksi oleh PC

Kerusakan yang sering terjadi pada keyboard adalah tidak dikenalnya keyboard oleh komputer. Pada saat proses booting, tiba-tiba komputer macet dan muncul pesan kesalahan “Keyboard error or no keyboard present”. Pesan tersebut diartikan bahwa pada saat proses booting, komputer tidak mendeteksi adanya keyboard. Jika terjadi hal seperti tersebut diatas, yang perlu dilakukan adalah :

- Matikan kembali komputer dan cek apakah kabel keyboard telah tertancap dengan benar ke CPU.

- Jika perlu lepas dan tancapkan kembali kabel keyboard tersebut untuk meyakinkan bahwa koneksi sudah tepat.

- Jika komputer dihidupkan kembali, dan pesan kesalahan masih muncul, kemungkinan pertama adalah keyboardnya yang rusak.

- Coba dengan keyboard yang lain untuk memastikan bahwa keyboardnya yang rusak.

- Jika dengan mengganti keyboard pesan kesalahan masih tetap muncul, berarti bukan keyboard yang rusak. Tetapi bisa saja port keyboard di motherbord yang rusak.

(2) Masalah kedua terjadi pada tombol keyboard

Kerusakan lain yang sering terjadi pada keyboard adalah tombol keyboard sering macet untuk ditekan, atau tombol keyboard tertekan terus. Hal itu mungkin disebabkan oleh debu yang sudah menumpuk di sela-sela tombol keyboard sehingga menyebabkan keyboard macet. Untuk mengatasinya, perlu dilakukan pembersihan pada keyboard. Keyboard dapat dibersihkan dengan menyedot atau menyemprotnya dengan vacuum cleaner atau dapat memakai kuas. Dan juga dapat dibersihkan dengan menggunakan kain lap yang dibasahi dengan cairan pembersih atau alkohol. Ingat bahwa proses pembersihan harus dilakukan pada saat komputer mati dan keyboard dilepas dari portnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar